Tuesday, December 31, 2013
Iwan Londo
Iwan Febrianto alias Iwan Londo merupakan sosok yang langka. Dia merupakan pengamat burung pantai yang sangat serius. Pengamatannya dilakukan di Rungkut, Sumatera hingga Papua.
Aktivitasnya itu mulai dilakukan dari tahun 2000.
Indonesia termasuk negara yang memiliki habitat pantai potensial bagi burung-burung pantai baik lokal maupun migran.
Sejauh ini telah banyak lokasi-lokasi yang teridentifikasi sebagai tempat singgah burung-burung pantai saat melakukan migasri ke selatan maupun ke utara, seperti Wonorejo, Surabaya; pantai Trisik, Yogyakarta; Muara gembong, Bekasi; muara angke, Sayung, Demak, Bagan Percut; Medan, Pantai Cemara, Jambi; Serangan, Bali, dll.
Dari hasil monitoring pengamat burung di Surabaya selama 5 tahun terakhir, ditemukan pula burung pantai berbendera, hal ini merupakan bukti bahwa Indonesia merupakan salah satu jalur migrasi burung-burung pantai.
Selain itu database burung pantai di Indonesia dan burung migran berbendera belum banyak terdata, masih bersifat data kelompok atau perorangan. Sebagai jalur penting migrasi burung pantai, sudah saatnya untuk ikut berperan serta dalam jaringan Internasional, baik dalam program penandaan bendera warna maupun aktif dalam pelaporan perjumpaan bendera warna.
Sumber :
koran Jawa Pos
http://burung-nusantara.org
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Mulai Dibangun, Marvel City Ditargetkan Tuntas 2015 Rabu, 4 Juli 2012 13:52 SURYA Online, SURABAYA - Setelah grand launching pada 26 M...
-
Ini Daftar Mall di Surabaya Jika di Surabaya Barat ada Pakuwon Mall, di Surabaya Timur ada Pakuwon City Mall Surabaya Pusat : Tunjungan Plaz...
-
Wali Kota Surabaya ke-23 Petahana Mulai menjabat 28 September 2010 Lahir 20 November 1961 (umur 52), Kediri, Jawa Timur, Indonesia ...
-
7 Bakso di Surabaya yang Enaknya Bikin Nagih, Jajan Yuk! Surabaya tak hanya terkenal dengan aneka penyetnya yang nikmat, tapi juga baksonya ...
-
Daftar Lengkap Kode Pos Kota Surabaya 1. Kecamatan Asemrowo Daftar nama Desa/Kelurahan di Kecamatan Asemrowo di Kota Surabaya, Provins...
No comments:
Post a Comment